Selasa, 13 Agustus 2013

Saham 13 Agustus 2013 yang perlu di amati

Saham-saham dibawah ini dalam tahap pengamatan jadi harap bersabar hingga saham tersebut telah membentuk pola breakout.




 Ketiga saham diatas menunjukkan pola Tren Bearish, pola ini adalah pola kebalikan dari teori "wave elliot" dan pola ini akan segera rebound, maka dari itu lah kita harus mengamati dengan seksama pergerakan ketiga saham diatas, manakah saham yang mampu bangkit terlebih dahulu dan memulai bullish Trend dan manakah saham yang akan terus turun melanjutkan DownTrend. mari kita amati terus ketiga saham diatas.
Semoga info ini bermanfaat.

Salam CUan :)

Senin, 12 Agustus 2013

Stock Screen IHSG 12 Agustus 2013

3 saham yang di indikasikan akan dimasukin BIG BOY (pemodal besar), untuk para trader tetap pantau terus ketiga saham diatas. siapa tau salah satu saham tersebut dapat menghasilkan GAIN buat para Traders.




Amati dahulu ketiga saham diatas jangan langsung masuk, dikarenakan kita harus memperhatikan dan mengamati baik-baik apakah BIG BOY telah masuk, jika sudah kita akan mengikutinya, bagaimana cara melihat BIG BOY masuk, wait n see dl ya, saaabaaarrrrr.....

Semoga info ini bermanfaat.

Salam CUan :)