Jumat, 29 Juli 2011

Credit Suisse: Jika AS Default, Saham Turun 30%, dan GDP 5%

Dalam kemungkinan kecil bahwa Amerika Serikat akan mengalami default pada hutang obligasinya, perekonomian akan berkontraksi sebesar 5% dan saham akan anjlok hampir seperti, menurut Credit Suisse. Sementara Andrew Garthwaite dan tim strategis global pada Swiss bank melihat adanya kemungkinan 50-50 untuk penurunan peringkat hutang AS oleh agensi rating, mereka tetap yakin bahwa hasil yang demikian tidak akan membawa menuju bencana.

“Menurut kami, ada 50% kemungkinan downgrade rating hutang AS. Ini dapat terjadi meski batas hutang dinaikkan,” menurut Garthwaite, kepala strategis global Credit Suisse. Jika tak ada kesepakatan, namun AS tidak default, Garthwaite memprediksikan masa sulit bagi bursa saham dan perekonomian. “Seperti perkiraan ekonom, tanpa kenaikan batas hutang, tiap bulan GDP akan turun sebanyak 0.5-1%. Dalam hal ini, bursa saham akan anjlok sebesar 10-15% mendorong Kongres agar mencari solusi dan yield obligasi akan turun hingga 2.75%.”

Semoga info ini bermanfaat.

Salam CUan :)